Bersama Forkopimda Sulsel, Kapoksahli Wakili Pangdam XIV/Hsn Laksanakan Operasi Pasar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Pangdam XIV/Hasanuddin diwakili oleh Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Brigjen TNI Heri Sutrisma, SH, MA, bersama Gubernur Sulawesi Selatan Dr. Bahtiar Baharuddin, M.Si, serta unsur Forkopimda lainnya melaksanakan peninjauan harga kebutuhan pokok, bertempat di Pasar Tradisional Batangase, Kecamatan Mandai, Kabupaten Maros, Selasa (21/11/2023).

Peninjauan harga kebutuhan pokok di pasar tradisional atau operasi pasar ini merupakan bentuk sinergitas juga kerjasama antara Kodam XIV/Hasanuddin bersama dengan Forkopimda Sulsel, untuk bersama-sama memerangi ancaman inflasi saat ini.

Selain itu, pengecekan harga kebutuhan sembako di pasar ini untuk memperhatikan stabilitas harga sembako tersebut, dimana harga sembako adalah faktor kunci dalam kehidupan sehari-hari masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tindak Lanjuti Instruksi Kapolri, Personil Polres Gowa Lakukan Pengawasan Minyak Goreng

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....