Ketua Harian IKA SMANSA Buka Musyawarah Angkatan 82, Andy Laksmiwaty : Mari Kita Bersatu Dalam Kebersamaan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Turut memberikan sambutan Ketua Dewan Penasehat IKA SMANSA Makassar, Agus Arifin Nu’mang yang menegaskan, kita semua ingin bersatu kembali. Dua kandidat calon Ketua IKA SMANSA 82 yang akan bertarung di pemilihan ini, sama-sama berkeinginan mempersatukan kita semua yang sempat terpecah belah.

“Saya yakin kedua kandidat yang maju yakni Zainal Arifin Paliwang dan Martira M, sama-sama punya keinginan kuat untuk mempersatuan kembali kita semua. Mari kita bersatu, kalo ada luka kita sembuhkan dan sama bergandeng tangan melangkah kedepan. Saya takut kehilangan teman-temanku yang sudah 41 tahun kita bersama dalam suka dan duka,” tandasnya.

Sambutan juga disampaikan oleh Ketua IKA SMANSA 82 Periode 2021-2023, Junaldy Monoarfa. Kemudian dilanjutkan dengan pernyataan kesedian dari kedua kandidat calon Ketua IKA SMANSA 82 Periode 2023-2025 yakni Zainal Arifin Paliwang dan Martira M.

Salah satu kandidat calon, Zainal Arifin Paliwang yang juga Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) ketika didaulat tampil di depan para alumni yang hadir, menegaskan jika dirinya maju karena merasa terpanggil untuk menyatukan angkatan 82 supaya tidak terkotak-kotak lagi.

“Masa lalu mari kita kubur bersama. Mari kita merajut kembali kebersamaan ini. Mari kita saling harmonis. Kalo ada saudara kita yang sakit, tentunya kita semua juga merasa sakit. Demi menyatukan alumni angkatan 82, saya rela meninggalkan pekerjaan demi untuk mempersatukan teman-teman semua,” kuncinya yang disambut tepuk tangan meriah sebagian besar alumni yang hadir. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polres Pelabuhan Makassar Berikan Pengamanan, Pastikan Kampanye Paslon Pilkada Berjalan Aman dan Damai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Momentum HGN 2025: SMPN 1 Sinjai Tampilkan Kebinekaan Lewat Pakaian Adat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 25 November 2025 di Kabupaten Sinjai berlangsung meriah. Di UPTD...

Piala Dunia U-17, Austria & Portugal Bentrok di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Portugal akhirnya untuk pertama kalinya masuk final Piala Dunia U-17 setelah menang 6-5 atas Brasil...

Tokoh Agama dan Masyarakat Tomoni Timur, Rakor Perkuat Harmonisasi Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di Kecamatan Tomoni Timur Kabupaten Luwu Timur kembali ditegaskan...

H Afdal: Tahun 2026, Kuota Haji Soppeng Meningkat dari 237 Menjadi 906 Orang 

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG , Jumlah kuota haji yang dialokasikan untuk Kabupaten Soppeng meningkat dari tahun tahun sebelumnya dan terakhir tahun...