Jasad Wanita Paruh Baya di Makassar Ditemukan Tewas Dalam Rumah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kapolsek Biringkanaya AKP Muh Tamrin, saat dikonfirmasi Jumat (1/12/2023), kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 15.00 WITA.

Menurut keterangan AKP Muhammad Tamrin korban di temukan pertama kali saat warga lewat depan rumah korban dan mencium bau tidak sedap dan melaporkan langsung kepada orangtuanya dan RW setempat.

Sementara penyelidikan masih berlangsung, polisi berupaya mencari motif pasti dari kematian KT tersebut. Kapolsek Biringkanaya menyampaikan bahwa pihak kepolisian akan terus menggali informasi untuk membawa kejelasan atas peristiwa tersebut. (And)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambangi Masyarakat Pulau di Pelabuhan, Kapolsek Paotere Berikan Imbauan Keselamatan Berlayar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...