Wakili Pangdam XIV/Hsn, Kapoksahli Hadiri Penyerahan Sertifikat Tanah Untuk Rakyat Indonesia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Brigjen TNI Heri Sutrisma, SH, MA mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri acara Penyerahan Sertifikat Tanah dan Peluncuran Sertifikat Tanah Elektronik untuk Rakyat Indonesia secara daring (Online) oleh Presiden RI Ir. H. Joko Widodo, bertempat di Lapangan Indoor PT Telkom, Jl. A.P. Pettarani, Kota Makassar, Senin (4/12/2023).

Penyerahan Sertifikat Tanah dan Peluncuran Sertifikat Tanah Elektronik Rakyat Indonesia ini berlangsung di Istana Negara, Jakarta dan menyerahkan sertifikat tanah secara simbolis kepada penerima sertifikat perorangan dan penerima sertifikat aset Barang Milik Negara/Daerah (BMN/BMD) serta Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dari 2.550.800 juta sertifikat yang diserahkan secara luring dan daring di seluruh Indonesia.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Idul Fitri 1445 H, Personel Polsek Mamajang Ajak Warga Bersinergi Ciptakan Kamtibmas Kondusif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...