Kunjungi Warga Binaan, Wakapolres Enrekang Kompol Sulkarnain Ajak Masyarakat Baroko Sukseskan Pemilu 2024

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Wakapolres Enrekang Kompol Sulkarnain, SKM, M.Adm, SDA melaksanakan kegiatan cooling system sebagai upaya mewujudkan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif jelang Pemilu 2024, Selasa (05/12/2023).

“Hari ini kita melaksanakan silaturahmi dengan menyambangi warga binaan di wilayah Sektor Alla Polres Enrekang, tepatnya di Desa Tongko, Kecamatan Baroko, Kabupaten Enrekang, Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel),” terang Kompol Sulkarnain.

Lanjut, Wakapolres Kompol Sulkarnain mengatakan, kegiatan ini guna menindaklanjuti serta merealisasikan salah satu program Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), serta sesuai arahan Kapolres agar semua ambil bagian penting di kegiatan Operasi Mantap Brata (OMB) dalam rangka mewujudkan Pemilu 2024 berjalan damai dan berlangsung secara Luber dan Jurdil.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kasus Penganiayaan Driver Ojol di Tanjung Bunga, Keluarga Korban Berharap Polisi Cepat Tangkap Pelaku Lainnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tutup Turnamen Sepakbola Mini Rahmawati Cup 2K25, Gubernur Zainal: Jadi Salah Satu Wadah Pembinaan Atlet Lokal

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Turnamen Sepakbola Mini Rahmawati Cup 2K25 dan Bazaar UMKM Kalimantan Utara (Kaltara) yang berlangsung...

Mengamuk dan Dorong Petugas Lalu Lintas Saat Ditegur Tidak Pakai Helm, Pengendara Diperiksa Polisi

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Satuan Reserse Kriminal Polres Maros memeriksa seorang pria berinisial YF (40) terkait dugaan perlawanan terhadap...

Kadis TPHP : Penurunan Harga Pupuk 20 Persen Picu Semangat Baru Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kabar baik datang bagi para petani di Kabupaten Sinjai. Harga pupuk dilaporkan mengalami penurunan hingga...

Koramil 1408-01/Ujung Tanah Bangkitkan Gotong Royong Lewat Penanaman Pohon di Totaka

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Upaya menjaga kelestarian lingkungan kembali digelorakan di Kecamatan Ujung Tanah. Pada Rabu, 19 November 2025,...