Sukses DPRD Enrekang Gelar Rapat Paripurna, Lantik Zainal dan Mule

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dalam sambutannya Ketua DPRD Kabupaten Enrekang M. Idris Sadik menyampaikan, hal ini merupakan amanat ketentuan peraturan perundang-undangan.

Ia juga mengatakan, Drs. Muhammad Zainal dan Ir Mule saat ini telah resmi menjadi anggota DPRD Kabupaten Enrekang sisa masa jabatan 2019-2024.

“Kami juga mengucapkan selamat datang kembali di DPRD Kabupaten Enrekang dan sebagai pengganti dalam melaksanakan tugas. Kepada saudara Muhammad Zainal dan Mule sudah dapat beraktifitas dan melanjutkan tugas yang telah di emban anggota DPRD sebelumnya,” jelasnya.

Selanjutnya dia juga menyampaikan atas nama pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Enrekang serta seluruh masyarakat Kabupaten Enrekang, penghargaan dan ucapan terimakasih yang tulus kepada Ir. Runjaya Kasmadi dan Sudarmin Tahir atas pengabdiannya selama menjadi anggota DPRD Kabupaten Enrekang. (syafar)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bagikan Brosur di Pulau, Bhabinkamtibmas Kodingareng 'Cooling System' Jelang Pilkada Serentak 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...