Tekan Inflasi di Bulan Ramadan, Dinas TPHP Sinjai Bagikan Bibit Cabe Rawit Untuk Petani

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Bantuan ini berasal dari Dinas TPH-Bun Sulsel, tahap pertama ini kami diberikan untuk 8 kelompok tani. Insya Allah di tahap kedua kita usulkan untuk 16 kelompok tani yang lain,” jelasnya.

Kamaruddin mengungkapkan bantuan ini bertujuan untuk meningkatkn produksi cabe di Sinjai dengan harapan dapat menekan angka inflasi daerah. Terlebih, kata dia, di bulan ramadan mendatang diprediksi angka inlflasi akan kembali meningkat.

“Kemungkinan di bulan Ramadan kita prediksi inflasi akan naik kembali sehingga sebagai antisipasi dini kita harapkan para petani di bulan Desember ini sudah melakukan penanaman dengan harapan di bulan maret yang memasuki ramadan petani kita sudah panen,” bebernya. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Liga I BRI 2024/2025 : PSM Gagal Petik Poin Penuh Atas Malut United

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...