Dua Pelaku Penjambretan Hp di Jalan Karunrung Terancam 9 Tahun Bui

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Urai AKP Yusuf lagi, kerugian materil yang diderita oleh korban lebih kurang sebesar Rp 3 juta dan salah satu pelaku itu memang merupakan residivis pencurian dengan kekerasan dan kakinya pernah merasakan timah panas dari kepolisian.

Alfian Yavisyar alias Appi (23) dan Chandra Alam Dinasti alias Candra (23) pun terancam dijerat pasal 365 ayat 1 yaitu pencurian dengan kekerasan dengan ancaman hukuman penjara 9 tahun.

Dalam perkara tersebut, pihak kepolisian mengamankan 2 (dua) alat bukti yaitu sebuah motor yang digunakan pelaku dan sebuah handphone berjenis Android.

“Sementara untuk motif pencurian adalah akibat desakan ekonomi, dan uang hasil dari penjualan handphone curian tersebut, pelaku berikan kepada isterinya,” tandas Kapolsek Rappocini AKP Muhammad Yusuf.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakili Pangdam, Kasdam XIV/Hsn Pimpin Peringatan Upacara Hari Sumpah Pemuda di Makodam

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMP Negeri 1 Watansoppeng Juara Umum FLS3N Tahun 2025 Kab. Soppeng 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – SMP Negeri 1 Watansoppeng sebagai salahsatu sekolah favorit di Kabupaten Soppeng kembali menambah koleksi penghargaan...

Panitia Konferensi PWI Kab.Soppeng Audience Dengan Kapolres 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG ,Setelah melakukan audience dengan Bupati dan Wakil Bupati Soppeng ,panitia konferensi PWI Kabupaten Soppeng belum lama...

YSE: Apresiasi Seni Budaya 2025 Wujud Penghargaan atas Karya Seniman dan Budayawan di Sulawesi Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Yayasan Sulapa Eppae (YSE) melaksanakan Program Kolaborasi Antar Institusi Kebudayaan pada Program Dana Indonesiana Tahun 2024-2025...

Danrem 141/TP Pimpin Serah Terima Enam Dandim di Kodim 1414/Tator

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Tujuh Pucuk Pimpinan di wilayah Korem 141 Todopuli Sulawesi Selatan resmi berganti, satu jabatan...