Hirwan Herman Dilantik Bupati Irwan Menjadi Kades Tadang Palie

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Bupati Pinrang, Irwan Hamid mengimbau agar Kepala Desa yang dilantik mempergunakan jabatannya untuk kemakmuran desa yang dipimpinnya. Demikian pula di Desa Tadang Palie, Kecamatan Cempa ini.

Imbauan ini disampaikan Bupati Irwan saat melantik dan mengambil sumpah Kepala Desa Tadang Palie Kecamatan Cempa, Hirwan Herman, di Desa Tadang Palie, Senin (18/12).

“Saya berharap, Kepala Desa yang baru dilantik ini untuk mengutamakan kepentingan masyarakat desa terutama dalam memanfaatkan Dana Desa yang ada,” kata Bupati Irwan.

Menurutnya, penggunaan Dana Desa dan Alokasi Dana Desa ini harus sesuai dengan regulasi yang berlaku dan lebih memprioritaskan kepentingan masyarakat. Sebab, masyarakatlah yang menjadi sasaran utama penerima manfaat dari Dana Desa dan ADD ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Mariah Carey Konser Kembali ke Jakarta: Konser The Celebration of Mimi Siap Guncang Sentul

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...