Pelaku Penikaman di Buntu Labo Toraja Utara Diringkus Polisi, Dua Korban dalam Perawatan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Akibatnya, dua orang menjadi korban yaitu Gusti mengalami luka tusuk pada bagian pinggang sebelah kanan dan Yohanis mengalami luka robek pada dahi dan bagian kepala lainnya.

Saat dikonfirmasi, Kapolres Toraja Utara AKBP Zulanda, Jumat, (19/1/2024) melalui Kasat Reskrim AKP Aris Saidy membenarkan hal tersebut, pihaknya telah berhasil mengamankan seorang pelaku penganiayaan terhadap dua korban dengan menggunakan senjata tajam jenis badik.

“Pelaku yang diamankan tersebut berinisial MJS (40), Ia diamankan sesaat setelah peristiwa penganiayaan terjadi di tempat kejadian perkara,” ujarnya.

Diungkapkan, untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya, kini Pelaku MJS beserta dengan barang bukti sebilah badik yang digunakan melakukan penganiayaan telah diamankan di Mapolres Toraja Utara guna proses hukum lebih lanjut.

“Atas perbuatannya tersebut MJS diancam dengan Pasal 351 KUHPidana tentang Penganiayaan,” tutup Kasat Reskrim.(pri).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cegah Paham Radikal Jelang Pemilu 2024, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Operasi Bina Waspada

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya terus meningkatkan sinergitas antar Aparat Penegak Hukum (APH) di Kabupaten Soppeng , Kapolres...

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...