Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Bersama Babinsa Berikan Imbauan Jangan Golput

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Menjelang pencoblosan Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Melayu Aiptu Rasyid bersama Babinsa kompak patroli dialogis guna mengajak masyarakat untuk memberikan hak suara di tempat pemungutan suara (TPS), Kamis (08/02/2024).

“Bhabinkamtibmas Melayu Aiptu Rasyid bersama Babinsa tingkatkan sambang turun di lapangan guna mengimbau masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya dan menjauhi golput pada pergelaran pesta politik yaitu Pemilihan Umum dan Pilpres 2024,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ashabul Kahfi: Revisi UU 34 Tahun 2014 Akan Beri Ruang Bagi BPKH Untuk Lebih Fleksibel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Nilai Sementara Adipura Rendah, Bupati Pinrang Gelar Rapat Terbatas Persiapan Penilaian Adipura 2025

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Rendahnya serapan prosentase nilai yang diperoleh Pemkab Pinrang untuk menghadapi penilaian Adipura Tahun 2025, memaksa...

Oknum Anggota DPRD Sinjai Dalangi Aksi Pembakaran Mobil

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Seorang oknum anggota DPRD Kabupaten Sinjai berinisial KM (31 tahun) yang juga merupakan politisi Partai...

Makassar Arts Forum Akan Dihidupkan Lagi, Appi: Seni Harus Jadi Daya Dorong Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana siang itu di Balai Kota Makassar terasa akrab dan penuh cerita. Sejumlah seniman, budayawan,...

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...