Perkuat Kemitraan, Pendam XIV/Hasanuddin Gelar Ngopi Bareng Awak Media

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka menguatkan kemitraan dan mempererat hubungan silaturahmi antara Kodam XIV/Hasanuddin bersama wartawan, Penerangan Kodam (Pendam) Hasanuddin mengadakan ngopi pagi dan silaturahmi bersama dengan awak media di Pusat Media Hasanuddin Makodam, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Kamis (7/3/2024).

Dalam acara tersebut, hadir mewakili Kepala Penerangan Kodam (Kapendam), Waka Pendam Letkol Inf Drs Jasaruddin didampingi Kasi Pen Media Cetak Pendam XIV/Hasanuddin, Mayor Caj Sunaryo, SE, Kasi Pen Medol Kapten Kav Pawit P, dan Kaur Opini Media Elektronik Kapten Inf Hasmuliadi, S.IP, beserta jajaran Pendam Hasanuddin.

Letkol Inf Jasaruddin mengatakan, selain menguatkan sinergitas antara Kodam Hasanuddin ngopi pagi bersama ini merupakan sebagai ajang mempererat, meningkatkan tali silaturahmi antara TNI AD dan para wartawan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peninjauan Bersama Tim Danantara, Pelindo Regional 4 Makassar Tingkatkan Standar Layanan Kepelabuhanan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...