Makassar Drummers Bakal Gelar Ngabuburit 100 Cymbal di Garden Cafe White House

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Meriahkan bulan Suci Ramadhan, Makassar Drummers bakal menggelar ‘Ngabuburit 100 Cymbal’ yang akan dilaksanakan Kamis 28 Maret 2024 hingga selesai, di Kampoeng Ramadhan Garden Cafe White House, Jl. Jenderal Sudirman No.10/14, Kota Makassar.

Pembina dan Penasehat Makassar Drummers Edy ‘Loejoe’ saat dikonfirmasi via aplikasi telekomunikasi mengatakan, ajang ini merupakan silaturahmi antar musisi khususnya para drummers yang ada di kota Makassar.

“Iye, di sini tommi kodong kami bisa saling ketemu-ketemu alias bersosialisasi dengan teman-teman musisi khususnya drummer, kalau diluar bulan Ramadhan akan susah ma ki ketemu-ketemu, diakibatkan karena padatnya aktifitas-aktifitas sesama anggota,” ungkap Edy ‘Loejoe’ dengan logat khas Makassarnya.

Lanjut pria ‘Mohawk’ tersebut, ada pun rangkaian acara nanti di ‘Ngabuburit 100 Cymbal’ terdapat parade drum, Buka Puasa bersama, Tausiah, Talkshow Games, Coaching Clinik Drum, dan Jamming.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rektor Unpacti Makassar Isi Kuliah Perdana S2 Ilmu Pemerintahan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Yusran Lalogau Terima ADPERTISI, Siapkan PKM Berskala Nasional di Pangkep

PEDOMAN RAKYAT, PANGKEP.- Bupati Kabupaten Kepulauan Pangkep, Dr. H. Muhammad Yusran Lalogau, S.Pi., M.Si., kembali menyatakan kesiapannya menerima...

Peringati Galungan, Camat Tomoni Timur Ajak Warga Alam Buana Rawat Toleransi

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menghadiri persembahyangan Hari Raya Galungan umat Hindu Desa Alam Buana...

Jelang Masuknya Kapal Pelni, Bupati Halut Piet Hein Babua Bersama Pimpinan Forkopimda Monitoring Pelabuhan UPP Kelas I Tobelo

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Menjelang masuknya kapal laut milik PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni), KM Tatamailau di pelabuhan...

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...