Cek Kesiapan Pengamanan, Kapolres Pelabuhan Makassar Tinjau Pospam Ketupat 2024 dan Bagikan Bingkisan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kapolres Pelabuhan Makassar, AKBP Yudi Frianto didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Pelabuhan Makassar, Ny. Tita Yudi mengunjungi Pos Pengamanan (Pospam) Operasi Ketupat 2024, di wilayah hukumnya.

Turut hadir dalam rombongan, yakni Wakapolres Pelabuhan Makassar Kompol Soegeng Soeprijanto, Kabag Ops Kompol Lando, Kabag Sumda Kompol Samuel Tolongan, Kabag Ren Kompol Yusuf Balik dan Kabag Log Kompol Asnada.

Hadir pula Kasat Lantas AKP Syarifuddin, Kasat Narkoba AKP Bachtiar, Kasat Binmas AKP Ahmadin, Kasat Samapta Iptu Firman, Kasat Intel Iptu Zulficar, dan Pengurus Bhayangkari Cabang Pelabuhan Makassar.

Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar, Iptu Hasrul mengatakan, Kapolres AKBP Yudi Frianto mengunjungi beberapa pos baik pos pengamanan, pelayanan maupun pos terpadu yang ada di wilayah Polres Pelabuhan Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kejati Sulsel Gelar Bazar Ramadan 1444 Hijriah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi LAN RI dan Pemkab Barru dalam Implementasi UU ASN

PEDOMANRAKAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar kembali menjadi pusat transfer ilmu kepemimpinan strategis. Pada Kamis, 20 November...

Morowali Jadi Pusat Manuver, TNI Tampilkan Kekuatan Gabungan Hadapi Ancaman SDA

PEDOMANRAKYAT, MOROWALI — Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mendampingi Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin, Jaksa Agung ST...

Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Karbak Di Pasar Pacongkang

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Desa Barang dan Jampu Aipda Rudi bersama Bintara...

Bupati Soppeng dan Kajari Teken MoU Penerapan Pidana Kerja Sosial

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE bersama Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Sutta D Sitohang S.H...