IKA PMII Pinrang Peringati Harlah PMII ke 64

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Memperingati Hari Lahir (Harlah) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) ke 64, Ikatan Alumni PMII Pinrang menggelar kegiatan Halal bi Halal dan Dialog Pergerakan yang dilaksanakan di Cafe Asteria, Jalan Bintang Pinrang, Sabtu (20/04/2024).

Ketua IKA PMII Pinrang, Kent Mukti Ali menyebut, kegiatan ini menjadi Momentum yang sangat tepat bisa berkumpul dalam rangka melaksanakan program kerja PMII dan IKA PMII, yakni peran Sumber Daya Manusia dalam Tubuh Badan Otonom NU untuk pembangunan bangsa serta menata demokrasi yang lebih baik.

Karenanya, kata Kent, tema yang diusung dalam kegiatan ini adalah Peran Banom NU dalam Membangun Demokrasi yang Beretika Menyonsong Pilkada Pinrang Tahun 2024.

Kegiatan ini dihadiri sejumlah pengurus PMII dan Pengurus IKA PMII, Ketua Banom NU Pinrang, dan menghadirkan nara sumber dari Ketua KPU Pinrang, Muh Ali Jodding, Ketua Bawaslu Pinrang, A Fitriani Bakri, dan dihadiri Kepala Kesbangpol Pinrang, Syahrir Pawittoi yang mewakili Bupati Pinrang, serta sejumlah organisasi kepemudaan Pinrang

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wilianto Tanta: Mari Kita Saling Menjaga dan Tidak Terpengaruh Provokasi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Putra Mahkota Gowa Gerakkan Revitalisasi Nilai Budaya di Hari Jadi Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA — Dalam rangka memperingati Hari Jadi Gowa, Putra Mahkota Pati Matarang Kerajaan Gowa, Andi Muhammad Imam...

Pembangunan Jalan Dipersoalkan, Mana Amdal?

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Isu tata kelola proyek infrastruktur kembali menjadi sorotan publik di Makassar. Seorang warga, Richard P....

Bisolpin Siap Diluncurkan, Startup EdTech Berbagai Fitur Bidik Pemerataan Akses Bimbel Digital Nasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Platform bimbingan belajar digital Bisolpin (Bimbingan Belajar Solusi Pintar) bersiap mengadakan soft launching dalam waktu...

Sanghadana Kathina 2569 TB/2025 M Dipadati Umat Buddha

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Seratus tujuh puluh lima umat Buddha Kota Makassar antusias mengikuti Sanghadana Masa Kathina 2569 TB/2025...