PIISEI Cabang Makassar Adakan Kegiatan Seminar Kesehatan Reproduksi Pasca Menopause

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Perkumpulan Istri Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (PIISEI) Cabang Makassar, mengadakan kegiatan “Seminar Kesehatan Reproduksi Pasca Menopause yang berlangsung di Aula Prof. Dr. H. Abdurrahman A. Basalamah, lantai 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muslim Indonesia, Kamis (30/05/2024) kemarin.

Hadir sebagai pembicara, Dekan Fakultas Kedokteran UMI, Dr. dr. Nasruddin Andi Mappaware, SpOG (K), Objin, MARS, MSc, yang membawakan judul “Kesehatan Reproduksi Usia Menopause” dengan moderator Ketua Bidang Pendidikan PIISEI Dr. Andi Tenriwaru ,SE, M.Ak, yang juga bertindak selaku Ketua Panitia kegiatan.

Selain pengurus dan anggota PIISEI, turut hadir dalam seminar ini, Ketua PIISEI Cabang Makassar, Prof. Dr. Hj. Masrurah Mokhtar, MA, yang juga merupakan Ketua Pengurus Yayasan Wakaf UMI.

Dalam pemaparannya, Dr. dr. Nasruddin menyatakan, terdapat beberapa ciri jika wanita telah masuk masa menopause. Diantaranya, sering pusing dan mudah pingsan, kulit mulai keriput, libido menurun. “Kemudian, tanda-tanda lainnya saat wanita menjelang menopause, itu diikuti dengan haid yang tidak teratur dan nafas sering sesak. Selain itu, terkadang susah tidur dan jantung yang sering berdebar,” paparnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gunakan Mobil Dinas Kapolres, Personel Polres Pelabuhan Makassar Evakuasi Warga yang Pingsan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketum KONI Pusat Lantik Pengurus Pengurus Besar Persatuan Sepak Takraw Indonesia

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman melantik Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Pimpin Rapat Staf, Camat Tomoni Timur Tekankan Peningkatan Kinerja 2026

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya peningkatan kinerja aparatur kecamatan pada tahun 2026. Penegasan...

Dari Makassar untuk Sumatra, Elang Timur Indonesia Salurkan Donasi Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Elang Timur Indonesia menunjukkan kepedulian nyata terhadap korban bencana alam dengan...