Antisipasi Judi Online : Dandim 1423 Soppeng Razia HP Anggota

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG – Dandim 1423 Soppeng Letkol Inf Sigit Suhendro Hadi Kusmawan ST M,Tr (Han) memimpin langsung razia Handphone (HP) segenap personil di halaman Makodim 1423, Senin 24 Juni 2024 .

Kepada pedomanrakyat.co.id Sigit Suhednro yang dikenal akrab dengan segenap lapisan masyarakat menyebutkan, pemeriksaan HP kepada setiap anggota dimaksudkan sebagai antisipasi begitu maraknya kegiatan judi online .

Hal ini sebagai upaya dan gerak cepat agar tidak ada anggota yang terlibat dalam praktek perjudian secara online yang meresahkan masyarakat.

Kegiatan yang dihadiri segenap PJU dan jajaran serta segenap anggota Kodim 1423 ,sekaligus untuk memastikan tidak ada personil yang terlibat .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambangi Penyandang Disabilitas, Pemkab Sinjai Adakan Anjangsana

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...

Disdik Sulsel Bekali Operator Cabang Dinas Lewat Bimtek BOSP 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pelaksana Tugas Sekretaris Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Mustakim, membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Bantuan Operasional...

UPT Pariwisata Lutra Gelar Rakor Perdana, Optimalkan Pelayanan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Objek Wisata Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (UPT Pariwisata) Kabupaten...