Jelang Hari Bhayangkara Ke-78, Kapolres Pelabuhan Makassar Resmikan 5 Bedah Rumah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Polres Pelabuhan Makassar membedah rumah warga tidak layak huni di Kecamatan Wajo, lewat program Kapolri bertujuan membantu masyarakat yang tidak mampu untuk mendapatkan kelayakan tempat tinggal yang memadai.

"Program bedah rumah ini, sebagai bentuk intervensi sosial untuk menstimulus peningkatan kesejahteraan masyarakat," ucap Kasi Humas Iptu Hasrul, Kamis (27/06/2024).

Kapolres AKBP Yudi Frianto meresmikan langsung program Bedah Rumah secara serentak se-Polda Sulsel. "Untuk Polres Pelabuhan Makassar sendiri ada 5 rumah masyarakat diberikan bantuan dalam kegiatan tersebut," terang Kasi Humas.

"Program ini sebagai cerminan bahwa Polri selalu dekat dengan masyarakat, karena tugas institusi kepolisian tidak hanya sekedar melakukan hukum, tetapi juga memiliki tugas pengayoman dan melindungi," pungkas Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Pimpinan Muhammadiyah Selayar Soroti Pansel Calon Pengurus Baznas Periode 2023-2028

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...