Bupati Pimpin Upacara Peringatan HUT Pahlawan Pong Tiku Ke-22 di Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Keteladanan itu harus menjadi semangat dalam perjuangan hidup kita, dan pembangunan daerah ini tidak mungkin orang lain yang datang bangun, kalau bukan dari kita sendiri,” ujar bupati.

Seusai tabur bunga, Bupati Toraja Utara Yohanis Bassang mengatakan, di momen hari Pong Tiku ini menjadi inspirasi bagi seluruh masyarakat Toraja dalam berjuang untuk memperjuangkan hidup. “Terutama memperjuangkan diri sendiri keluarga dan masyarakat, inilah momennya,” tutur bupati di halaman makam pahlawan Pong Tiku saat dicegat wartawan.

“Saat ini tidak mungkin kita mengangkat senjata, tapi bagaimana kita dengan semangat mendidik anak anak kita untuk belajar dengan baik dan kita bisa membina sehingga bisa menjadi, Pendidik, Dokter, Tentara, dan termasuk wartawan yang Profesional sehingga dengan kesuksesan itu bisa kembali membangun daerahnya dan utamanya keluarganya sendiri,” pungkasnya.

Dalam upacara peringatan itu dihadiri para muspida, Sekda Toraja Utara, Kepala Pengadilan Tana Toraja, Kepala Kejaksaan Negeri Makake, Kacabjari Rantepao, Kapolres Toraja Utara, Kapolres Tana Toraja, Damdim 1414/Tana Toraja, Ketua PKK Toraja Utara, Anggota TNI/Polri, Kepala OPD, Asisten, para Camat, Lurah, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, para siswa dan segenap masyarakat Rindingallo.(pria).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  KPU Sinjai Adakan Rapat Pleno Penetapan DPT, Ini Harapan Kepala Kesbangpol Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...