GMKI Kota Makassar Gelar Dialog Cawalkot 2024, Ahmad Susanto Sampaikan Ini ke Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Makassar menggelar dialog bersama jajaran calon pemimpin di Kota Makassar.

Dialog ini berlangsung di Student Centre GMKI, Jalan Gunung Bawakaraeng, Gaddong, Kecamatan Bontoala, Kota Makassar, Sabtu (20/7/2024) malam.

Turut hadir tiga narasumber yang merupakan kandidat calon Walikota Makassar Ahmad Susanto, Munafri Arifuddin (Appi) dan Abd Rahman Bando.

Dengan mengusung tema “Menelisik Calon Pemimpin Terbaik Dalam Menjawab Tantangan Kota Makassar yang Inklusif dan Peduli Kelompok Rentan”

Kota inklusif dikenal sebagai kota yang menjamin keterbukaan, kebebasan bagi seluruh warganya. Jaminan ini terkait ketersediaan layanan publik yang nyaman untuk semua kalangan. Termasuk bagi kelompok rentan dan marjinal, tanpa adanya diskriminasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan Kamtibmas Kondusif Jelang Pemilu 2024, Kapolsek Wajo Patroli Dialogis di Kantor PPK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dr. Wahyudin.M.Pd: Izinkan Saya Menawarkan Kriteria Calon Pemimpin FIKK UNM

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Tak lama lagi tahapan pemilihan Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) Universitas Negeri Makassar...

Wakapolres Soppeng: Polwan Diharap Meningkatkan Citra Polri

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Wakapolres Soppeng Kompol Sudarmin S,Sos menekankan pentingnya etika dan profesionalisme Polisi Wanita (Polwan) dalam melaksanakan...

Aman dan Lancar Pendistribusian MBG Bagi 3.382 Siswa di Soppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis(MBG) bagi 3.382 Siswa (wi) di 7 Sekolah dalam wilayah Kabupaten Soppeng dengan...

Bupati Pinrang Terima Lawatan Bupati Gowa di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Gowa, Sitti Hasnah Takenrang mengungkapkan, kedatangannya ke Kabupaten Pinrang merupakan agenda untuk memperkuat hubungan...