Polres Tator Beri Bantuan Tali Asih Kepada Warga Kurang Mampu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA.– Polri berupaya membantu masyarakat tidak lepas dari peran Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) yang menjadi garda ujung tombak Polri dalam membantu Masyarakat.

Tak Hanya menjalankan tugas pokok sebagai Polisi Pembina Keamanan dan Ketertiban di wilayah desanya, Bhabinkamtibmas juga mendedikasikan dirinya kepada masyarakat dalam berbagai bentuk kegiatan sosisal.

Sama yang saat ini dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Bonggakaradeng Polres Tana Toraja Brigpol Mahmud Tiku Kanan, dirinya secara aktif sambangi warga. Terlepas dari itu ia juga berikan bantuan berupa sembako untuk warganya yang sudah lanjut usia (lansia) dan warga yang sedang sakit, Rabu (24/7/24).

Kapolres Tana Toraja AKBP Malpa Malacoppo saat ditemui media mengatakan, kegiatan yang dilakukan oleh personil merupakan bentuk kehadiran dan kepedulian Polri ditengah masyarakat dengan cara memberikan motivasi, meringankan beban warganya, beri rasa aman agar silaturahmi tetap terjalin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Siswa Sekolah Dasar Tewas Tenggelam di Sumur SPPBE Minanga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Kirim Tenaga Kerja ke Malaysia, Peluang Emas Bagi Warga Pelabuhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ratusan warga Makassar akhirnya melihat titik terang dalam pencarian kerja. PT. Pelni Cabang Makassar bersama Pelindo...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Gaji dan Tunjangan ASN Pendidikan Mulai Mei Dialihkan ke Bank Sulselbar Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mulai penggajian bulan Mei 2025, seluruh gaji dan tunjangan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru serta...

Komunitas Papoto 96 Makassar Teguhkan Solidaritas Lewat Halalbihalal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana hangat penuh kekeluargaan menyelimuti kegiatan Halalbihalal Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) yang digelar di...