TNI Manunggal Kodim 1414/Tator Bangun Talud SDN 3 Madandan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA.- Salah satu program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-121 Kodim 1414/Tator yaitu pembuatan talud Sasaran SDN 3 Madandan Kec. Rantetayo Kabupaten Tana Toraja, Sabtu, 27/07/2024

Pekerjaan talud di Sekokah Dasar Negeri 3 Madandan memasuki tahap melanjutkan proses pemasangan pondasi 30 meter, pengecoran 6 buah cakar, pemasangan besi slop 6 meter dan melanjutkan rakit cakar sudah sama dengan enam belas persen.

Danramil 1414-09/Saluputti Peltu Cornelius lolo selaku Koordinator pengerjaan Talud TMMD ke-121 mengungkapkan, pembuatan talud tersebut mempunyai fungsi sangat vital sebagai penahan tanah apabila sewaktu-waktu terjadi hujan lebat yang dapat mengakibatkan erosi/longsor yang mengingat kondisi tanah yang lembek.

"Pekerjaan Pembangunan talud tersebut memang cukup lumayan berat, hanya saja berkat pengerahan warga yang maksimal, saling bahu membahu antara Satgas TMMD dan sejumlah unsur lainnya sehingga semua dapat berjalan lancar sesuai progres yang sudah direncanakan," tambahnya.

"Harapannya dengan pekerjaan talud yang maksimal, ke depan sekolah tersebut dapat terhindar dari tanah longsor yang sewaktu waktu terjadi akibat curah hujan yang tinggi," tutup Peltu Cornelius.(pri).

Baca juga :  Pemkab Pinrang Serahkan Bantuan Kepada Warga Rentan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...