8 Lurah di Kecamatan Wajo Ramai-Ramai Diperiksa Polisi Terkait Pengelolaan Dakel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Delapan Lurah di Kecamatan Wajo telah diperiksa pihak Polres Pelabuhan Makassar terkait pengelolaan Dana Kelurahan alias Dakel yang diperuntukkan untuk penanganan stunting tahun 2023-2024 di wilayah tersebut.

Hal tersebut dibenarkan Lurah Pattunuang Ridwan Rahim SS saat di konfirmasi media ini via aplikasi telekomunikasi. Menurutnya, pemanggilan tersebut hanya untuk pencocokan data saja.

“Tidak ji, tidak ada temuan, hal pemanggilan itu kami hanya dimintai kelengkapan administrasi Dana Kelurahan yang kami kumpul kemarin,” ucapnya dengan logat Makassar yang kental, Jumat (02/08/2024) sekira pukul 15.00 Wita.

Selanjutnya, pemanggilan tersebut juga untuk mengkonfirmasi kepada peserta yang kemarin hadir.

Dihubungi terpisah, Camat Wajo Nimrod Sembe menerangkan, dirinya secara pribadi tidak mendapatkan panggilan dari Polres Pelabuhan Makassar terkait Dana Kelurahan yang diperuntukkan untuk penanggulangan stunting di 8 Kelurahan di Kecamatan Wajo tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polisi RW Polres Pelabuhan Makassar Gelar Patroli Dialogis, Berikan Imbauan Jelang Pilkada Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...