Cerita Polwan Bawa Anak Saat Bertugas Pengamanan di Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Di tengah keramaian orang saat eksekusi pengelolaan Pasar Butung, Makassar, terdapat pemandangan yang menarik dan menjadi perhatian.

Ada seorang Polisi Wanita (Polwan) sedang berjaga, mengenakan seragam lengkap, tetapi ada yang berbeda. Ia membawa seorang anak kecil di pangkuannya. Foto Polwan ini kemudian diabadikan oleh rekannya sesama polisi.

Sosok Polwan yang diketahui bertugas di Polres Pelabuhan Makassar ini, menggambarkan dedikasi luar biasa dari seorang ibu yang juga seorang penjaga ketertiban masyarakat.

Polwan tersebut bernama Brigadir Polisi (Brigpol) Izma. Ia bertugas mengamankan jalannya eksekusi pengelolaan Pasar Butung. Namun, hari ini menjadi lebih menantang, karena tidak ada menjaga anaknya yang masih balita.

Tanpa banyak pilihan, Izma memutuskan untuk membawa anaknya ke tempat tugas. Ia tahu bahwa tugas sebagai anggota kepolisian adalah menjaga keamanan dan ketertiban, tetapi sebagai ibu, tanggung jawab terhadap anaknya tetap menjadi prioritas utama.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Mentan Umumkan Swasembada Pangan 3 Bulan ke Depan: RI Tak Impor Beras Lagi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Siswi SMAN 22 Makassar Wakili Indonesia di Korea Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Plt Sekretaris Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Mustakim, menyampaikan apresiasinya atas terpilihnya Fatimah Azzahra, siswi kelas...

Kunjungi Kodim Kolaka, Pangdam Bangun Nawoko Tegaskan Pengabdian TNI Harus Hadir Nyata di Tengah Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Kunjungan kerja Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko ke Kodim 1412/Kolaka berlangsung dalam suasana hangat...

Bupati Halut Pastikan Pesawat Rute Kao Manado Akan Beroperasi di Awal Desember 2025

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Bupati Halmahera Utara (Halut) Dr. Piet Hein Babua, M.Si terus melakukan peningkatan pelayanan untuk...

Kadis Kominfosan Halut Teken Kerjasama dengan Universitas Dr Soetomo Surabaya

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Dalam rangkaian kegiatan Diskusi Strategis dengan tema “Hilirisasi Kelapa Sebagai Role Model Penguatan Ekonomi...