Polsek Mariso Gelar Cipkon, Sebuah Kendaraan Roda Dua Berknalpot Bising Berhasil Diamankan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polsek Mariso menggelar Operasi Cipta Kondisi (Cipkon) dalam rangka menjaga Harkamtibmas alias Harmoni, Keamanan dan Ketertiban Masyarakat dan Pembangunan Masyarakat di wilayah, Sabtu malam (10/08/2024) sekira pukul 21.50 Wita.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Mariso Kompol I Wayan Suanda, SH beserta jajaran Polsek Mariso yang berjumlah 20 Personel.

Dalam Operasi Cipkon alias Cipta Kondisi tersebut, sebuah kendaraan roda dua berjenis trail berknalpot bising berhasil diamankan di bilangan jalan Anggrek Makassar dan langsung dibawa ke Mako Polsek Mariso untuk selanjutnya dilakukan pembinaan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cuti Bersama Desember 2024 Untuk Natal dan Tahun Baru: Catat Jadwalnya!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...

Ajakan Demo AJI Pusat Berpotensi Jadi Pidana

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Pusat konon memberi perintah ke AJI Makassar untuk melakukan demo sekaitan...

PB HMI: Gugatan Mentan Amran Harus Dilihat dari Sisi Etika Komunikasi dan Tanggung Jawab Digital

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Bidang Komunikasi dan Digital Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI), Ramon Hidayat, menegaskan...

Penutupan Meriah Showcase UMKM Sinjai: Wabup Apresiasi Semangat Inovasi Pelaku Usaha

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Showcase Pameran UMKM bertajuk "Local Digital...