Sosialisasi dan Olahraga Bersama di Kampung Pancasila, Wujud Kepedulian Kodim 1408/Makasaar dan PT Astra

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kampung Pancasila Kodim 1408/ Makassar dapat terlaksana berkat kerjasama Kodim/Makassar dan PT Astra Makassar secara konsisten sehingga Karang Taruna Kampung Pancasila di Kelurahan Manggala, Kecamatan Manggala memberikan warna tersendiri dengan mengisi waktu-waktu luang warga dan seluruh unsur-unsur kelurahan dengan berbagai kegiatan positif salah satunya kegiatannya olahraga bersama.

Pada awalnya seluruh warga di Kampung Pancasila diberikan sosialisasi tentang pentingnya menjaga kesehatan dan manfaat yang dapat dirasakan dengan olahraga secara rutin oleh Kodim 1408/ Makassar bersama PT Astra Makassar. Di harapkan seluruh warga mendapat membina jasmani yang kuat dan tidak rentang terkena berbagai penyakit.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cara Mengatasi Insomnia Parah Tanpa Minum Obat dengan Efektif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menilik Prestasi 2025, Pusjar SKMP LAN Siapkan Strategi 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Awal tahun bukan sekadar pergantian kalender bagi Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar...

Dua Wilayah Pesisir di Pinrang Mengalami Abrasi, Bupati Pinrang Lakukan Peninjauan

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Tingginya intensitas hujan yang terjadi awal Januari 2026 ini menyebabkan beberapa wilayah pesisir dan wilayah...

Gagalkan Peredaran Sabu 1 Kilogram di Sidrap, BNNP Sulsel Kejar Pelaku Jaringan Internasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sulawesi Selatan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran gelap narkotika. Kali...

DPD LIRA Soppeng Siap Mengikuti Rakernas II DPP LIRA Di Bogor 

PEDOMAN RAKYAT ,SOPPENG - Dewan Pimpinan Daerah Lumbung Informasi Rakyat (DPD LIRA) Kabupaten Soppeng siap mengikuti Rapat Kerja...