Ali Suryaji Kartono Sampaikan Rasa Syukur Usai Dilantik Kembali Sebagai Anggota DPRD Enrekang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ali Suryaji Kartono, anggota DPRD Kabupaten Enrekang dari Partai Hanura, kembali terpilih untuk periode 2024-2029. Setelah pelantikan, Ali Suryaji yang akrab disapa Puang Angkot, menyampaikan rasa syukur dan terima kasih yang mendalam kepada kedua orang tuanya, keluarganya, rekan-rekannya, serta seluruh tim yang telah mendukungnya selama proses pemilihan hingga ia berhasil kembali duduk di kursi DPRD.

Usai pelantikannya, Ali Suryaji tampak menyambut hangat para tamu yang hadir untuk memberikan ucapan selamat. Di sela-sela kesibukannya menerima tamu, ia menyempatkan diri untuk berbagi perasaannya. “Saya sangat bersyukur atas amanah yang kembali diberikan oleh masyarakat. Keberhasilan ini tentunya tidak lepas dari doa dan dukungan dari orang tua, keluarga, dan semua pihak yang telah bekerja keras bersama saya,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Merawat Tokoh Bangsa, PKS Sulsel Silaturrahim Bersama Tokoh Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Mamajang Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan Berujung Maut di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Polsek Mamajang bergerak cepat mengamankan seorang terduga pelaku penganiayaan yang mengakibatkan korban meninggal dunia...

Lagi, Tanggul di Pinrang Kembali Jebol

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Lagi-lagi, tanggul penahan air sungai di Pinrang kembali Jebol. Kali ini, terjadi di Dusun Patumbu,...

Enam Pejabat Pratama di Pinrang Dirotasi

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Seiring dengan pergantian tahun baru 2026, Pemkab Pinrang merotasi sekaligus mempromosikan enam pejabat pimpinan tinggi...

Manajer SPBU Diperas Lewat Pemberitaan, Kapolres Luwu:Lapor!

PEDOMANRAKYAT, LUWU - Kapolres Luwu AKBP Adnan Pandibu angkat suara menyikapi dugaan pemerasan yang menyeret nama seorang eks...