Puluhan Siswa Kurang Mampu di SMAN 14 Jeneponto Terima Bantuan Seragam Sekolah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Dengan adanya bantuan seragam sekolah gratis ini diharapkan menjadi motivasi bagi anak-anakku sekalian untuk lebih bergiat dalam mengenyam pendidikan. Kami berharap anak-anakku yang mendapat bantuan seragam ini agar senantiasa menjadi contoh yang baik bagi siswa lainnya,” harapnya.

Demikian juga, katanya, kepada seluruh orangtua siswa yang telah mendapat bantuan seragam putih abu-abu dan baju seragam Pramuka untuk senantiasa menjadi partner yang baik bagi sekolah untuk membentuk karakter siswa atau anak-anak di rumah.

“Semoga bantuan baju seragam sekolah yang telah diterima sejumlah 43 siswa-siswi SMAN 14 Jeneponto ini dapat dimanfaatkan dengan baik. Dan semoga Allah SWT memudahkan setiap langkah-langkah kita menuju Pendidikan Indonesia yang lebih baik lagi, terkhusus pendidikan kita yang ada di Jajaran SMAN 14 Jeneponto ini,” harap Kepsek Hasriadi Dullah.(*/Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Akhir Muslok IX Orari Bone, Bupati Tetap Terpilih

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...