HUT ke-7 HIPAKAD di Parepare, Dandim Beri Sambutan dan Ketua PPAD Potong Tumpeng

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE – Perayaan ulang tahun ketujuh (ke-7) Himpunan Putra Putri Keluarga Angkatan Darat (HIPAKAD) 2024 digelar, Sabtu (21/9/2024). Kegiatan spektakuler yang mengusung tema ‘Satu Jiwa, Satu Korsa, Satu Komando’ dan dihadiri sejumlah Pengurus dan Dewan Pengawas HIPAKAD se-Sulawesi Selatan ini dilaksanakan di BS Cafe, Jalan Bandar Madani Parepare, Sulawesi Selatan.

Ketua Pelaksana DPC HIPAKAD Kota Parepare, Marno Pawessai mengucapkan terima kasih, atas kedatangan para pengurus HIPAKAD dari daerah kabupaten/kota di Sulawesi Selatan, untuk menghadiri acara ini HUT yang pertama kali digelar di Provinsi Sulsel.

“Terkhusus kepada Bapak Dandim 1405/Parepare yang diwakili oleh Pasi Pers. Begitu juga yang mewakili Kapolres, dan seluruh Pengurus DPC HIPAKAD yang hadir,” ujar Marno yang juga Pemimpin Umum MERPOS.

Disebutkannya, para pengurus DPC HIPAKAD yang hadir pada momentum bersejarah ini di antaranya Kota Makassar, Kabupaten, Pinrang, Barru, Soppeng, Luwu, dan tuan rumah Parepare.

“Alhamdulillah, DPC Makaasar dihadiri langsung ketuanya Mardiana, S.PI, M.Si bersama Sekretaris Nidya Puspaningrum, SH dengan anggotanya,” ungkap Marno Pawessai.

Begitu pula Ketua HIPAKAD Soppeng, Andi Sikin dan Sekretarisnya, Dahri, S.Pd bersama Dewan Pengawas, Ketua DPC Pinrang, Syamsul Akkae dan Sekretarisnya, Rosmini membawa anggotanya.

‘Sementara, rombongan DPC Barru dipimpin Ketuanya, Andi Agus Gengkeng bersama anggota, dan DPC Luwu bersama Sekretaris, E Octovianus. Serta DPC Parepare bersama pengurus dan dewas serta anggota,” sebut Marno Pawessai.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  GOR di Stadion Andi Ninnong Rusak, HIPSI Wajo: Pemerintah Gagal Dalam Pengawasan Pembangunan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...