Disparbud Sinjai Siap Gelar Event Budaya Festival Tongke-Tongke

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Selain itu juga beberapa kegiatan lainnya seperti penanaman bakau, aksi sapta pesona, penyuluhan sadar wisata, UMKM, atraksi susur pantai dan kegiatan lainnya.

Rencananya kegiatan ini akan dilaksanakan mulai tanggal 10 hingga 15 Oktober 2024 yang akan ditempatkan di beberapa desa pesisir di Kecamatan Sinjai Timur.

“Inti dari kegiatan ini yakni Pesta Adat Marimpa Salo yang rutin kita laksanakan tiap tahun. Namun tahun ini kita adakan dengan suasana beda dengan melaksanakan berbagai kegiatan lain agar lebih semarak dibanding tahun sebelumnya,” ucapnya.

Tamzil berharap Melalui Festival Tongke-Tongke dapat meningkatkan wisatawan berkunjung ke Sinjai dan meningkatkan roda perekonomian masyarakat.

“Semoga event ini berlangsung meriah dan dapat membantu meningkatkan perekonomian masyarakat khususnya di sektor pariwisata dan kebudayaan,” tambahnya. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kodam Hasanuddin Terus Galakkan Jumat Berkah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...