HSN 2024, Pj. Bupati Sinjai Tekankan Pentingnya Data Berkualitas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Setiap kebijakan dan keputusan yang diambil oleh Pemwrintah, apakah itu Bupati, Gubernur maupun Presiden tidak akan mengambil kebijakan selain data yang dihasilkan oleh BPS,” ungkapnya.

Untuk itu ia sangat berharap seluruh pihak bisa menyajikan data terpadu untuk Sinjai sehingga kedepan Kabupaten Sinjai bisa menjadi daerah yang sejajar dengan daerah maju lainnya.

Pj. Bupati juga memberikan apresiasi yang tinggi atas kontribusi BPS dan sahabat data dalam mendukung pembangunan daerah melalui penyediaan data statistik yang berkualitas.

“Kami berharap BPS Sinjai dan sahabat-sahabat data dari berbagai kecamatan terus menghasilkan data berkualitas yang bermanfaat bagi masyarakat dan pembangunan Kabupaten Sinjai. Pemkab tidak bisa berjuang sendiri tanpa bantuan dari Sahabat data” tambahnya. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PKB Bergabung dalam Koalisi Perubahan Persatuan, Ahmad Syaikhu : Ahlan Wa Sahlan Wa Marhaban

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...