250 Tim Relawan Dikukuhkan, Siap Menangkan Dedy-Andrew 65 % di Tondon

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Sebanyak 250 orang Tim Relawan Dedy-Andrew Kec.Tondon dikukuhkan dan diberikan pembekalan oleh tim konsultan kabupaten dalam strategi lapangan memenangkan pasangan calon Dedy-Andrew pada Pemilihan kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Kabupaten Toraja Utara, Selasa (01/10/2024) di Lembang Tondon Induk.

Sebelum Tim relawan turun ke lapangan, Tim Kabupaten Dedy-Andrew Paulus Kondorura memberikan bekal kepada Tim Relawan ketika berada dilapangan, nantinya saat berhadapan masyarakat agar Visi Misi Dedy-Andrew Pendidikan dan Kesehatan agar tim dapat sampaikan maksud dan kepedulian Dedy-Andrew terhadap masyarakat yang kurang mampu.

“Kepedulian paslon Dedy-Andrew kepada masyarakat kurang mampu cukup tinggi, ketika terpilih nanti akan memberikan kebutuhan bagi anak yang baru mau masuk sekolah di SD dan juga di SMP bagi masyarakat kurang mampu. Selain itu Dedy-Andrew juga akan menyediakan pasilitas kendaraan bagi masyarakat kurang mampu yang membutuhkan pelayanan medis ketika akan dirujuk ke Makassar,” kata Paulus kondorura didepan 250 orang tim relawan Tondon.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Serahkan SK CPNS, Bupati Sidrap Ajak Buktikan Kompetensi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...