Kawal Ketat Kampanye Paslon, Polres Pelabuhan Makassar Jaga Suasana Kondusif Pilkada

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjelang Pilkada Serentak 2024, Polres Pelabuhan Makassar terus meningkatkan pengamanan, khususnya pada kegiatan kampanye. Hal ini dilakukan untuk memastikan proses demokrasi berjalan dengan lancar dan aman.

Dengan terus memantau dan mengamankan jalannya kampanye Pilkada Serentak, khususnya untuk pasangan calon (Paslon), Polri menurunkan personelnya untuk berpatroli dan mengawal kegiatan kampanye agar tetap aman dan kondusif.

"Kami berkomitmen untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama masa kampanye Pilkada Serentak dengan melakukan patroli rutin serta pengamanan di setiap titik lokasi kampanye," ujar Kasubsipenmas Aipda Adil.

"Petugas di lapangan juga mengimbau kepada seluruh peserta kampanye dan masyarakat untuk menjaga ketertiban dan keamanan, serta mengajak warga agar bersama-sama Polri wujudkan Pilkada Serentak yang damai, aman, dan demokratis," tambahnya.

"Kepolisian juga mengimbau kepada masyarakat untuk melaporkan kepada pihak berwenang jika menemukan adanya pelanggaran atau gangguan keamanan selama masa kampanye," tegas Kasubsipenmas Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  BRI Super League 2025 Abd.Rahman Persembahkan Seri Buat HUT PSM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...

Ketua KONI Pusat Apresiasi Program Kerja PB-PSTI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua KONI Pusat Letjen Purn. Marciano Norman mengapresiasi program-program kerja Ketua Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Antusiasme Tinggi Wartawan, Deadline AJP Award 2025 Diperpanjang hingga 15 Januari

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat melalui Panitia Anugerah Jurnalistik PWI (AJP) Award 2025 resmi memperpanjang...

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...