Pj Bupati Enrekang Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Sudda: Alhamdulillah, Rampung 100%

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Bupati juga optimis bahwa wilayah Sudda akan berkembang pesat dengan adanya jembatan sepanjang 160 meter ini, yang merupakan jembatan terpanjang di Kabupaten Enrekang. “Dengan akses yang lebih mudah, masyarakat akan terdorong membuka usaha, baik di sektor perkebunan, peternakan, maupun perumahan. Kami berharap Gubernur bisa meresmikannya dalam waktu dekat,” tambahnya.

Sementara itu, PPTK Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR), Sultan Syam, menjelaskan bahwa salah satu tantangan utama dalam pembangunan jembatan adalah kondisi cuaca. “Sering kali cuaca di Enrekang cerah, tetapi di hulu terjadi hujan deras yang menyebabkan banjir di sini. Sungai Saddang yang terhubung dengan beberapa sungai dari Toraja dan Mamasa juga mempengaruhi pekerjaan ini. Namun, kendala ini murni karena faktor alam, bukan teknis atau pelaksanaan,” jelasnya.

Sebagai wujud rasa syukur, masyarakat setempat berencana menggelar acara syukuran dengan pemotongan sapi setelah proyek ini selesai. (syafar)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPR Apresiasi Polri Ungkap Perusahaan Pinjol Ilegal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...