Polisi RW Polres Pelabuhan Makassar Gelar Patroli Dialogis, Berikan Imbauan Jelang Pilkada Serentak

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Saat ini, situasi jelang Pilkada memang memerlukan perhatian ekstra, baik dari Polri maupun masyarakat. Seperti yang dilakukan Polisi RW Aipda Multazam mengajak semua pihak untuk turut menjaga suasana agar tetap kondusif, sekaligus memastikan keamanan selama penyeberangan,” ujar Kasubsipenmas Aipda Adil.

Kegiatan patroli dialogis ini diharapkan dapat menjadi bagian dari upaya cooling system atau penyejuk suasana, agar proses Pilkada serentak berlangsung damai dan aman.

Kehadiran polisi di tengah masyarakat diharapkan dapat menumbuhkan rasa aman serta kepercayaan publik terhadap proses demokrasi yang berjalan.

Masyarakat di kawasan Pelabuhan Paotere menyambut baik langkah ini. “Kami merasa lebih aman dengan kehadiran polisi yang rutin berpatroli. Imbauan soal keselamatan dan menjaga barang bawaan sangat bermanfaat, apalagi bagi kami yang setiap hari menyeberang,” ungkap salah satu warga pulau yang rutin menggunakan transportasi laut.

“Dengan adanya upaya ini, diharapkan situasi di Pelabuhan Paotere dan sekitarnya tetap kondusif, serta masyarakat dapat menjalani aktivitasnya dengan tenang, tanpa gangguan menjelang Pilkada serentak,” harap Kasubsipenmas Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pj Bupati Enrekang Dijadwalkan Pimpin Acara Penerimaan dan Pelepasan JCH 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PPL Resmi Beralih Jadi ASN Pusat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Perasaan senang dan bahagia menyelimuti suasana hati para Penyuluh Pertanian Kabupaten Luwu Utara. Bagaimana...

Tak Dijagokan, Fatmawati SH Terpilih Pimpin RW 08 Pai, Kebersihan hingga Bansos Jadi Prioritas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Ketua RW 08 Kelurahan Pai, Kecamatan Biringkanaya, Fatmawati SH, menyampaikan rasa syukurnya usai terpilih memimpin...

Arisan yang Menautkan Hati di Awal Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sabtu sore, 3 Januari 2026, Cafe Sinrili di Makassar tak sekadar menjadi tempat berkumpul. Ia...

Praktik Pembuatan Eco Enzym di UPT SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Edukasi Lingkungan Sejak Dini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya menanamkan kepedulian terhadap lingkungan terus digalakkan melalui kegiatan edukatif yang sederhana namun bermakna. Salah...