Indeks Pembangunan Statistik di Sinjai Meningkat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Sinjai Arif Miftahuddin melakukan audiens ddngan Penjabat Sekretaris Daerah (Sekda) Sinjai Andi Ilham Abubakar di Ruang Kerja Sekda Sinjai, Selasa (5/11/2024).

Audiens ini turut dihadiri oleh Kepala Diskominfo dan Psrsandian Sinjai Dr. Mansyur dan Kepala Bidang Statistik dan Persandian, Usman.

Kepala BPS Sinjai Arif Miftahuddin saat dikonfirmasi usai menemui Pj Sekda Sinjai mengatakan bahwa pihaknya melaporkan hasil penilaian tentang kinerja statistik sektoral di Kabupaten Sinjai.

Dikatakan, indeks pembangunan statistik (IPS) di Kabupaten Sinjai di tahun 2024 mengalami kenaikan dibanding IPS di tahun 2023 lalu, atau naik dari angka 1,49 menjadi 2,52.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pengurus Masjid Al-Ikhlas Saumata Indah, Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan AGH Prof.Dr.Najamuddin Abd. Syafa, M.A. mengemukakan, kematian itu...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...