Bhabinkamtibmas Pattunuang Dampingi Masyarakat Wujudkan Ketahanan Pangan di Tengah Kota

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam upaya mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pattunuang, wilayah hukum Polres Pelabuhan Makassar, aktif melakukan pendampingan kepada masyarakat setempat. Langkah ini bertujuan untuk meningkatkan ketersediaan, akses, dan kualitas konsumsi pangan, khususnya di wilayah perkotaan dengan lahan terbatas.

Dengan semangat inovasi, masyarakat di Kelurahan Pattunuang memanfaatkan lahan terbatas untuk bercocok tanam menggunakan media polybag. Penanaman sayuran seperti cabai, tomat, dan berbagai jenis sayur lainnya menjadi fokus utama program ini, disertai dengan pengelolaan peternakan ayam bertelur.

Hal ini tidak hanya menciptakan kemandirian pangan di tingkat lokal tetapi juga memberikan inspirasi kepada masyarakat perkotaan di seluruh Indonesia bahwa ketahanan pangan bisa diwujudkan di mana saja.

Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar, Aipda Adil menjelaskan, program ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada masyarakat agar memanfaatkan setiap peluang dan sumber daya yang ada, sekaligus menciptakan lingkungan yang produktif di tengah kota.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Enam Bulan Pimpin Satpol PP Selayar, Saparuddin, S.Sos Berhasil Sterilkan Kota Benteng dari Ternak Liar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...