KPU Pinrang Mulai Distribusikan Logistik Pemilihan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“KPU tidak dapat bekerja sendiri. Sinergitas antara penyelenggara pemilihan, aparat keamanan, dan seluruh elemen masyarakat sangat penting untuk memastikan pemungutan suara berjalan lancar, aman, dan kondusif,” ujarnya.

Pj Ahmadi juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada aparat keamanan TNI dan Polri serta seluruh pihak yang terlibat dalam mendukung penyelenggaraan tahapan Pilkada ini.

“Keterlibatan semua elemen menjadi kunci untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif,” kata Pj Ahmadi.

Pj Ahmadi berharap, partisipasi masyarakat dalam Pilkada kali ini dapat meningkat dibandingkan pada Pemilu sebelumnya. Partisipasi aktif masyarakat, kata Ahmadi, sangat penting untuk mewujudkan demokrasi yang sehat dan berintegritas.

Sementara Ketua KPU Pinrang, Ali Jodding mengungkapkan, dalam proses distribusi logistik ini tetap melibatkan pengawalan ketat dari aparat TNI dan Polri, yang tujuannya untuk memastikan keamanan logistik tiba di lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) hingga kembali ke KPU untuk proses rekapitulasi.

“Distribusi logistik ini merupakan tahapan krusial yang membutuhkan kerja sama dan dukungan dari berbagai pihak, agar seluruh logistik dapat sampai tepat waktu dan dalam kondisi baik,” ujar Ali. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Libur Lebaran Wisatawan Mulai Padati Bali, Kapolri Minta Prokes Diperketat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dr. Wahyudin.M.Pd: Izinkan Saya Menawarkan Kriteria Calon Pemimpin FIKK UNM

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Tak lama lagi tahapan pemilihan Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) Universitas Negeri Makassar...

Wakapolres Soppeng: Polwan Diharap Meningkatkan Citra Polri

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Wakapolres Soppeng Kompol Sudarmin S,Sos menekankan pentingnya etika dan profesionalisme Polisi Wanita (Polwan) dalam melaksanakan...

Aman dan Lancar Pendistribusian MBG Bagi 3.382 Siswa di Soppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis(MBG) bagi 3.382 Siswa (wi) di 7 Sekolah dalam wilayah Kabupaten Soppeng dengan...

Bupati Pinrang Terima Lawatan Bupati Gowa di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Gowa, Sitti Hasnah Takenrang mengungkapkan, kedatangannya ke Kabupaten Pinrang merupakan agenda untuk memperkuat hubungan...