Kantor Wilayah Bea Cukai Subagsel Musnahkan BMMN Hasil Penindakan 2024

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kantor Wilayah Bea Cukai Sulawesi Bagian Selatan dan Bea Cukai Makassar gelar konferensi pers pengungkapan hasil penindakan periode Januari hingga November 2024 dan pemusnahan barang menjadi milik negara (BMMN), bertempat lapangan Parkir Pelindo IV Makassar, Kamis (5/12/2024).

“Hasi penindakan selama periode Januari hingga November 2024 telah dilakukan pemusnahan atas Barang yang Menjadi Milik Negara (BMMN) senilai Rp. 10.78 Miliar dengan perkiraan potensi kerugian negara sebesar Rp. 6, 88 Miliar, “kata Kepala Kantor Wilayah Bea Cukai Subagsel, Djaka Kusmartata.

Pemusnahan BMMN, menurut Djaka hasil dari penindakan Kanwil Bea Cukai Sulbagsel yang terdiri dari rokok ikegal dan minuman mengandung Etil Alkohol (MMEA).

“Pemusnahan ini mendapat persetujuan dari Direktur pengelolaan kekayaan negara, Dirjen kekayaan Negara, Kepala Kantor wilayah DJKN Sulawesi Selatan, Tenggara dan Barat dan Kepala KPKNL Makassar dengan total nilai barang sebesar Rp. 5.913.975.300 dan potensi kerugian Negara sebesar Rp. 3.976.896.670, “sebutnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dr. Sri Gusty: Sekolah Adiwiyata Bukan Sekadar Tampilan Fisik, tapi Karakter Peduli Lingkungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...