Banjir Rendam SMAN 2 Pangkep, Kepala Sekolah Usulkan Solusi Antisipasi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami melihat perlunya normalisasi atau pembangunan drainase agar air yang melimpah bisa mengalir lancar ke muara laut. Selain itu, kami mengusulkan agar sekolah ini didongkrak ketinggiannya hingga satu meter. Ini bisa menjadi solusi terbaik,” paparnya.

Selama banjir, genangan air di sekolah mencapai ketinggian 50 cm. Meskipun saat ini air telah surut, proses pembersihan masih terus dilakukan. “Kami berharap cuaca segera normal, sehingga kegiatan belajar-mengajar bisa kembali berjalan lancar,” tandasnya.

Banjir ini menjadi pengingat akan pentingnya perencanaan tata ruang yang baik, serta perlunya perhatian serius dari pemerintah untuk mengatasi dampak banjir.

“Kami hanya bisa berharap, ada langkah konkret agar bencana ini tidak lagi terjadi di masa depan,” tutup Rusalam dalam videonya.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Manfaatkan Lahan Terbatas, Polres Pelabuhan Makassar dan Warga Dorong Swasembada Lewat Peternakan Ayam

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

YADEA Hadirkan Semangat Ramah Lingkungan di Galesong Trail Run 2025 di Padivalley PEDOMANRAKYAT, GOWA - YADEA, produsen sepeda dan...

APM Seruduk BRI Palopo, Tuntut Pembersihan Internal dan Transparansi

PEDOMANRAKYAT, PALOPO – Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Pemuda dan Mahasiswa (APM) akan menggelar aksi demonstrasi di...

Dilepas, 276 Jamaah Calhaj Soppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Plt. Sekretaris Daerah Soppeng Andi Ibrahim Harta SH M,Si melepas 276 Jamaah Calon Haji (JCH) Kabupaten...

Polemik Soal Pemberian Surat Pindah Sejumlah Siswa SMANSA, Pemerhati Pendidikan : Pelanggaran Terhadap Prinsip Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Polemik pemberian surat permohonan pindah kepada sejumlah siswa SMAN 1 Makassar terus menuai kecaman. Kali...