Pj. Bupati Sinjai Harap Prestasi di Porprov 2022 Dapat Dipertahankan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Penjabat Bupati Sinjai Andi Jefrianto Asapa meminta Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sinjai mempersiapkan atlet menyambut event bergengsi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulsel tahun 2026 di Kabupaten Wajo.

Hal ini diungkapkan oleh Pj. Bupati Sinjai dihadapan pengurus KONI dan Pengurus Cabang Olahraga dalam Rapat Kerja KONI 2024 di Aula Kantor KONI Sinjai, Senin (30/12/2024).

Menurutnya, Pemerintah Kabupaten Sinjai terus berkomitmen dalam pembinaan atlet melalui dana hibah yang digelontorkan tiap tahun.

Olehnya itu ia berharap kepada seluruh Pengurus cabang olahraga dapat mempertanggungjawabkan kepercayaan yang diberikan oleh Pemerintah melalui prestasi yang ditorehkan.

“Kami berharap kepada seluruh pengurus cabor untuk aktif dalam melakukan pembinaan atlet. Saya yakin jika ini dilakukan secara serius maka prestasi itu bisa diraih secara maksimal,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Workshop Penyusunan Kurikukulum MBKM, INTI Jeneponto Hadirkan Rektor Unifa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Arts Forum Akan Dihidupkan Lagi, Appi: Seni Harus Jadi Daya Dorong Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana siang itu di Balai Kota Makassar terasa akrab dan penuh cerita. Sejumlah seniman, budayawan,...

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...

Ajakan Demo AJI Pusat Berpotensi Jadi Pidana

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Pusat konon memberi perintah ke AJI Makassar untuk melakukan demo sekaitan...

PB HMI: Gugatan Mentan Amran Harus Dilihat dari Sisi Etika Komunikasi dan Tanggung Jawab Digital

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Bidang Komunikasi dan Digital Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI), Ramon Hidayat, menegaskan...