Pesta Kembang Api dan Pertandingan Domino Meriahkan Acara Malam Tutup Tahun 2024 di Virendy Cafe

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Menyemarakkan suasana malam tutup tahun 2024 dan memasuki tahun baru 2025, manajemen Virendy Cafe menggelar acara spesifik yang dihadiri puluhan pengunjung dan pelanggan setianya pada Selasa (31/12/2024) malam hingga usai Rabu (01/01/2025) dinihari.

Hajatan yang dikemas oleh para karyawan kafe yang berlokasi strategis di Jl. Telkomas Raya No.3 Makassar ini berlangsung sangat meriah dengan diawali santap malam bersama, berkaraoke-ria, kemudian Pesta Kembang Api dan Pertandingan Domino perorangan berhadiah uang tunai.

Menjelang pukul 00.00 Wita, para crew dan sejumlah pengunjung kafe mulai beraksi menghamburkan kembang api dengan konfigurasi warna-warni yang melesat tinggi ke udara dan menerangi langit di atas Virendy Cafe disaksikan ratusan masyarakat yang tak hentinya berdecak kagum sambil mengabadikan pemandangan luar biasa itu memggunakan kamera HPnya masing-masing.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satlantas Polrestabes Makassar Gencar Perangi Motor Berknalpot Bising, Berani Coba ?

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...