Kasat Narkoba Bone Jadi Pembina Upacara di SMAN 9 Bone, Beri Motivasi dan Sosialisasi Bahaya Narkoba

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, BONE – Kepolisian memiliki tugas utama sebagai pengayom masyarakat, termasuk memberikan edukasi kepada generasi muda.

Dalam upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba dan meningkatkan kedisiplinan di kalangan pelajar, Kasat Narkoba Polres Bone, AKP Aswar, S.H., M.H., bersama jajarannya hadir di SMA Negeri 9 Bone untuk menjadi pembina upacara pada Senin (03/02/2025).

Dalam amanatnya, AKP Aswar memberikan sosialisasi tentang bahaya narkoba serta dampaknya bagi generasi muda. Ia juga mengajak para siswa untuk memiliki cita-cita yang tinggi dan semangat dalam meraihnya.

“Peserta didik harus punya cita-cita, karena dengan cita-cita, kita memiliki motivasi untuk melakukan yang terbaik bagi diri sendiri. Untuk bisa sukses, harus disertai dengan usaha, kerja keras, dan keyakinan, kita pasti mampu mencapainya,” tegas AKP Aswar.

Sebagai bentuk motivasi, ia berbagi kisah perjalanan hidupnya saat masih sekolah. Ia menceritakan bagaimana dirinya harus menempuh perjalanan jauh setiap hari demi mengenyam pendidikan, sebuah perjuangan yang mengajarkannya pentingnya ketekunan dan disiplin.

Pesan Kedisiplinan dan Peluang Pendaftaran Polisi

Selain membahas bahaya narkoba, AKP Aswar juga menyampaikan pentingnya menaati peraturan lalu lintas bagi para siswa yang mulai menggunakan kendaraan bermotor.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Baru 2 Desa Di Kecamatan Sabbang Lutra Gelar Musrembangdes

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wujudkan Prajurit Profesional dan Berkarakter, Bintaljarahdam XIII/Merdeka Gelar Pembinaan Mental Triwulan IV

PEDOMANRAKYAT, TOMOHON – Dalam upaya memperkuat kualitas mental, ideologi, dan semangat juang prajurit, Badan Pembinaan Mental dan Sejarah...

Pangkostrad Pimpin Sertijab Pangdivif 3 Kostrad, Pangdam XIV/Hasanuddin: “Pergantian Jabatan Wujud Regenerasi dan Pengabdian”

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno menghadiri upacara serah terima jabatan (Sertijab) Panglima Divisi Infanteri 3...

PT WINS Didesak Tuntaskan Kompensasi Lahan di Palopo, Mahasiswa Soroti Dugaan Wanprestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasus dugaan wanprestasi yang melibatkan PT WINS terkait pembayaran sisa kompensasi lahan di Kelurahan Maroangin,...

Empat Wakil Direktur Baru PNUP Dilantik, Prof. Rusdi Nur Tegaskan Integritas dan Tanggung Jawab Jabatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Suasana khidmat menyelimuti Aula Lantai 3 Kampus 1 Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) pada Selasa,...