Diikuti 64 Peserta, Turnamen Futsal Smaga Cup 2025 Resmi Bergulir

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Penjabat Bupati Sinjai Andi Jefrianto Asapa yang diwakili oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Sinjai Hasir Ahmad membuka turnamen futsal “Smaga Cup Volume 1 Se-Sulselbar 2025 di Lapangan Futsal H. Sabirin Yahya , Senin (10/2/2025) malam.

Ketua Panitia Pelaksana, Adam Rusli dalam laporannya menyampaikan bahwa turnamen ini akan berlangsung selama enam hari dimulai dari tanggal 9 hingga 14 Februari 2025 dengan jumlah peserta sebanyak 64 tim.

“Kegiatan ini diikuti dari tingkatan SMP/sederajat 32 tim dan tim futsal tingkat SMA/sederajat 32 tim. Adapun pesertanya bukan hanya sekolah dari Sinjai tetapi juga pelajar dari Kabupaten Bone dan Bulukumba,” ungkapnya.

Sementara itu, Kadispora Sinjai Hasir Ahmad dalam sambutannya menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada UPT SMAN 3 Sinjai yang telah menyelenggarakan kompetisi ini sebagai sarana untuk mengukur kemampuan peserta dalam olahraga futsal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemkab Sinjai Bantu Petani Tembakau 8 Unit Cultivator

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...