Ketua PW GP Ansor Sulsel Konsolidasi Bersama PC GP Ansor Pinrang, Salman : Selamat atas pelantikan Bupati Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Idrus berharap, semua kader dan pengurus tetap saling menjaga soliditas dan kebersamaan, saling menguatkan dan tetap membangun komunikasi dan koordinasi.

Saat ini, katanya, tagline “Ansor BISA” dapat dimanfaatkan dan digunakan untuk membangun dan mengembangkan organisasi. Ansor BISA didalamnya sudah mencakup Bisnis, Inovasi, SDM dan Anak muda.

Sebelumnya, Ketua PC GP Ansor Pinrang, Salman menyebutkan, kegiatan Silaturrahim dan Konsolidasi ini bertujuan untuk membangun kebersamaan, komunikasi dan koordinasi serta memperkuat soliditas dalam organisasi. Hal ini penting, guna mengukuhkan tekad untuk berkhidmat serta memperlancar program kerja dan agenda organisasi.

“Kegiatan ini menjadi momentum dalam mengokohkan kekuatan kita untuk dapat bergerak bersama dengan tujuan yang sama,” kata Salman.

Kesempatan ini juga tidak disia-siakan Salman untuk menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Pinrang, HA Irwan Hamid dan Sudirman Bungi yang telah dilantik Presiden Prabowo Subianto, di Istana Negara.

“Mewakili PC GP Ansor Pinrang, Saya menyampaikan selamat dan sukses atas pelantikan Bpk HA Irwan Hamid dan Bpk Sudirman Bungi sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pinrang periode 2025 – 2029,” ucap Salman. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Prodi Bisnis Digital Politeknik LP3I Makassar Berbagi Ke Panti Asuhan Al- Muflihun Gowa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Arts Forum Akan Dihidupkan Lagi, Appi: Seni Harus Jadi Daya Dorong Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana siang itu di Balai Kota Makassar terasa akrab dan penuh cerita. Sejumlah seniman, budayawan,...

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...

Ajakan Demo AJI Pusat Berpotensi Jadi Pidana

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Pusat konon memberi perintah ke AJI Makassar untuk melakukan demo sekaitan...

PB HMI: Gugatan Mentan Amran Harus Dilihat dari Sisi Etika Komunikasi dan Tanggung Jawab Digital

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Bidang Komunikasi dan Digital Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI), Ramon Hidayat, menegaskan...