Wilianto Tanta : Pelantikan Gubernur, Bupati dan Walikota Se Indonesia, Awal Pengabdian Kepada Tanah Air Tercinta

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) menyambut baik pelantikan 961 Kepala Daerah se-Indonesia yang dilakukan oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Kenegaraan Jakarta, Kamis 20/02/2025.

Menurut Ketua Umum PSMTI, Wilianto Tanta, momen ini merupakan awal dari perjalanan panjang untuk mengabdi kepada tanah air tercinta.

PSMTI juga berharap para pemimpin baru dapat mewujudkan janji-janji mereka selama kampanye dan memajukan daerahnya masing-masing.

Melalui releasenya Wilianto Tanta Ketua Umum PSMTI mengatakan, Sebagai mitra strategis pemerintah, baik Pusat maupun daerah, Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) menyambut baik atas momen bersejarah ini.

“akhirnya daerah-daerah telah memiliki Pemimpin yang definitif, setelah kurang lebih 2 tahun lamanya di pimpin oleh Penanggung Jawab Gubenur/Bupati/Walikota”.ujar Wilianto

Hari ini adalah awal dari perjalanan panjang untuk mengabdi kepada tanah air tercinta.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Fitra Alim, Mahasiswa Komunikasi Unismuh, Narasumber Di Bawaslu Bulukumba

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Disdik Sulsel Terapkan Dua Hari WFA, Berlaku Mulai Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan resmi menetapkan kebijakan bekerja dari mana saja atau Work From...

Satres Narkoba Polres Pinrang Gagalkan Peredaran Shabu 1,87 Kilogram

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Jajaran Satres Narkoba Polres Pinrang kembali berhasil mengungkap dan menggagalkan kasus peredaran narkoba jenis shabu...

Puluhan Tahun Buron, Pemilik Travel di Wajo Akhirnya diciduk polisi

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Puluhan warga dari berbagai wilayah di Kabupaten Wajo berbondong-bondong mendatangi Mapolres Wajo, Selasa (8/7/2025) guna...

Gangguan Mesin BV 5, Listrik di Bontomatene dan Sekitarnya Padam

PEDOMAN RAKYAT, SELAYAR – Sekitar pukul 06.35 WITA, Rabu 9 Juli 2025 terjadi gangguan pada mesin BV 5...