SIT Darul Fikri Makassar Gelar Pawai Sambut Ramadhan 1446 H di Tengah Gerimis

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Darul Fikri Makassar menggelar pawai meriah dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H pada Kamis (27/2/2025). Meskipun diguyur hujan gerimis, semangat para murid tetap berkobar untuk menyemarakkan kegiatan tersebut.

Lebih dari 1.200 murid dari berbagai jenjang pendidikan di DAFI School Makassar turut serta dalam pawai ini. Dengan mengenakan busana muslim dan membawa atribut khas Ramadhan, mereka berkeliling sekitar area sekolah dengan penuh antusias. Lantunan shalawat, yel-yel islami, serta spanduk bertuliskan pesan-pesan kebaikan mewarnai jalannya pawai.

Ketua panitia kegiatan, Muh. Zabir, S.Pd.Gr menyampaikan, pawai ini merupakan bagian dari syiar Islam dan upaya membangun semangat kebersamaan dalam menyambut bulan suci.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Respon Cepat Gubernur, Warga Bulukumba Dapat Pelayanan Medis Gratis di RSUD Labuang Baji

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...