Awal Pemerintahan Dedy-Andrew Terima Bantuan Pembangunan RSUD Pongtiku Tipe C

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara, Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong menjelaskan, selain peningkatan tipe D ke tipe C, lokasi RSUD Pongtiku juga akan dipindahkan.

Rumah sakit sebelumnya berada di Parinding, Tallunglipu akan direlokasi ke Kantor Gabungan Dinas Marante.

“Kita mengucap syukur langsung mendapat bantuan dari Kemenkes, dan jika sudah jadi nantinya, masyarakat tidak perlu lagi melakukan rujukan keluar daerah, karena akan dilengkapi fasilitas kesehatan yang canggih,” kata Dedy, sapaanya.

Untuk diketahui, RSUD Pongtiku yang baru ini akan dibangun menjadi empat lantai. Fasilitasnya yakni Instalasi Gawat Darurat (IGD), Ruang Operasi (Bedah), Klinik Spesialis, Ruang Administrasi, Radiolog dan Laboratorium.

Kemudian Ruang Rekam Medik, Ruang Farmasi, Unit transfusi darah (UTD), Ruang rawat inap (total tempat tidur 100 set), Intensive Care Unit (ICU), serta Fisiotherapy. Selain itu juga akan dilengkapi alat Computerized Tomography Scan atau CT Scan.(pri)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dukung Pendataan Awal Regsosek 2023, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Hadiri Rakor FKP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

GP Ansor Soroti Serangan Tempo Ke Mentan di Tengah Isu Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor (PP GP Ansor), H Muh Mabrur menyoroti seteru media Tempo...

Mentan Amran Lapor ke Presiden : Produksi Beras 2025 Tertinggi, Naik 4,1 Juta Ton

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melaporkan langsung kepada Presiden RI Prabowo Subianto bahwa produksi...

LAN RI Teguhkan Komitmen Meritokrasi Lewat Seleksi Terbuka Pejabat Maros

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI mendukung penuh pelaksanaan seleksi terbuka Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Pemerintah...

Jaga Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Totaka Rutin Lakukan Patroli dan Sambang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digalakkan oleh jajaran Polres Pelabuhan Makassar. Salah...