Hari Jadi ke–79 Asahan, Wagub Sumut Ajak Masyarakat Asahan Terus Berkolaborasi Membangun Daerah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kabupaten Asahan juga memiliki produk unggulan pertanian yang memproduksi padi, jagung, ubi kayu, dan kacang-kacangan, yang menopang ketahanan pangan daerah. Begitu juga di sektor peternakan, yang memproduksi daging kambing dan sapi, yang diharapkan terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan lokal maupun regional.

“Potensi ini harus dioptimalkan, sejalan dengan kebijakan nasional dan provinsi, guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan daya saing daerah,” katanya.

Sementara Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin menyampaikan, hari jadi Kabupaten Asahan mengusung tema ‘Kolaborasi Sumut Berkah Menuju Kabupaten Asahan yang Sejahtera, Religius, Maju, dan Berkelanjutan’.

“Saya berharap semua mendukung program-program pembangunan yang saat ini sedang kita laksanakan, dengan mengedepankan program-program nyata, yang dapat memberikan kontribusi langsung bagi masyarakat,” ujarnya.

Turut hadir pada rapat paripurna Ketua DPRD Asahan, Forkopimda Asahan, Sekda Asahan, sejumlah kepala daerah, anggota DPRD Asahan, pimpinan OPD Sumut dan Asahan, Ketua PKK Asahan, tokoh partai politik dan masyarakat. (Rizky Zulianda)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kembali Gabung Gerindra Sulsel, Kalfin Alloto'dang Siap Bertarung

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Presiden Prabowo Beri Hormat kepada Mentan Amran dan Petani: Swasembada Pangan Tercepat dalam Sejarah Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG — Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyampaikan penghormatan dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi...

UPT Pariwisata Lutra Gelar Rakor Perdana, Optimalkan Pelayanan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Objek Wisata Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (UPT Pariwisata) Kabupaten...

Kondisi Bencana Cukup Parah, Bupati Halut Piet Hein Babua Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Setelah turun langsung ke beberapa titik di lokasi bencana alam seperti Kao Barat dan...

Dafi School, ICMI, dan K-apel Sepakat Bangun Ekosistem Riset Sekolah

PEDOMANRAKYAT - MAKASSAR. Sekolah Islam Terpadu (SIT) Darul Fikri atau Dafi School menggelar pertemuan dengan Ikatan Cendekiawan Muslim...