Setelah akun Anda berhasil di-upgrade menjadi Premium, berikut cara mendapatkan saldo gratis dari DANA Kaget:
- Buka aplikasi DANA di perangkat Anda.
- Akses tautan atau pindai kode QR dari DANA Kaget yang telah dibagikan.
- Klik tombol Klaim untuk mengajukan permintaan saldo.
- Jika kuota masih tersedia, saldo akan otomatis masuk ke akun Anda.
Catatan: Untuk mendapatkan link terbaru yang valid, Anda dapat bergabung dengan komunitas atau grup media sosial terpercaya dan terverifikasi yang sering membagikan tautan DANA Kaget.
Tips Agar Berhasil Mendapatkan THR DANA Kaget
- Selalu pantau media sosial atau grup komunitas yang membagikan tautan DANA Kaget.
- Pastikan akun DANA Anda sudah Premium sebelum mencoba klaim saldo.
- Klaim segera setelah link dibagikan, karena kuota biasanya terbatas.
- Gunakan koneksi internet yang stabil agar tidak mengalami kendala saat mengakses tautan.
Program bagi-bagi THR saldo DANA Kaget hingga Rp300.000 ini menjadi peluang menarik bagi Anda yang ingin mendapatkan tambahan saldo digital secara gratis.
Dengan mengikuti langkah-langkah yang telah dijelaskan, peluang untuk mendapatkan saldo akan semakin besar. Pastikan untuk selalu mengikuti perkembangan terbaru agar tidak ketinggalan kesempatan emas ini!
PedomanRakyat.co.id tidak bertanggung jawab atas segala risiko yang mungkin terjadi akibat penggunaan link atau kode QR yang dibagikan oleh pihak ketiga. Pastikan Anda hanya mengakses tautan dari sumber yang terpercaya.(*)